Begini Cara Membaca Tabel Pipa Sch 40 dan Kisaran Harganya
Sch atau schedule merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan ketebalan pipa. Istilah ini diberikan oleh ANSI atau American National Standards Institute. Salah satu ketebalan pipa yang sering digunakan di proyek konstruksi pipeline adalah pipa sch 40. Ketebalan pipa ini memiliki tekanan rendah dengan maksimal 40 bar sehingga pekerjaan bisa optimal. Biasanya, pipa sch 40 digunakan di area industri, gedung, dan juga aplikasi industri migas.
Jika ingin menggunakan ketebalan pipa tersebut, disarankan Anda sudah tahu cara membaca tabel pipa sch 40 agar tidak keliru dalam penggunaannya. Berikut ini cara membaca tabel pipa sch 40 beserta kisaran harga di pasaran.

Tabel Pipa Sch 40
NPS | O.D | I.D |
---|---|---|
inch | mm | mm |
1/8 | 10,3 | 6,84 |
1/4 | 13,7 | 9,22 |
1/2 | 21,3 | 15,76 |
3/4 | 25,7 | 20,96 |
26 | - | - |
28 | - | - |
30 | - | - |
32 | 812,8 | 777,84 |
34 | 864 | 829,04 |
36 | 914 | 875,90 |
Sebelum membahas mengenai kesimpulan dari tabel pipa sch 40 di atas, perlu diketahui terlebih dahulu istilah yang ada pada tabel agar Anda tidak kebingungan membacanya.
- NPS atau Nominal Pipe Size merupakan sebuah metode memberi nama pada pipa sesuai dengan diameter nominal pipanya, bukan diameter yang sebenarnya.
- O.D atau Outside Diameter merupakan diameter luar pipa.
- I.D atau Inside Diameter merupakan diameter dalam pipa.
Pada tabel pipa sch 40 di atas disampaikan bahwa ketebalan pipa ini memiliki ukuran dari ⅛ inchi sampai dengan 36 inchi dengan diameter bervariasi. Pada tabel pipa sch 40 dijelaskan bahwa tidak tersedia NPS untuk 26, 28, dan 30 inchi.
Kisaran Harga Pipa Sch 40
Mengenai harganya, untuk pipa sch 40 berbentuk seamless berkisar 300 ribu sampai 20 jutaan rupiah, tergantung dari merk, panjang, dan diameternya. Pastikan pula pipa yang dibeli sudah memenuhi standar global, seperti ASME, ASTM, dan API agar bisa mendapatkan produk berkualitas dan tahan lama.
Baca juga: Kenali Berbagai Bahan dari Pipa Besi Sch 40 Berikut Ini
Jika membutuhkan pipa sch 40 berkualitas standar global, artikel ini merekomendasikan Anda untukmembelinya di pemasok yang terpercaya, seperti dari PT Karya Prima Suplindo. Sebagai pemasok material industri migas yang berdiri sejak tahun 1986 ini, PT Karya Prima Suplindo fokus menjual kebutuhan konstruksi pipeline.
Untuk kebutuhan pipanya, PT Karya Prima Suplindo menjual pipa seamless berbahan carbon steel dan stainless steel dengan ketebalannya tersedia sch 40, serta sch 80. Untuk pipa sch 40 tersedia diameter dari ½ inci sampai 12 inci, sementara sch 80 tersedia dari diameter ½ inci sampai 6 inci, yang masing-masingnya dijual dengan panjang 6 meter. Mengenai merk yang dijual, tersedia Benteler, TPCO, Kobe Steel, Nippon Steel, Tenaris, JFE, Tubos Reunidos, dan Sanyo Special Steel yang keaslian produknya 100%.
Tidak hanya tersedia pipa, PT Karya Prima Suplindo juga menawarkan butt-weld fitting, forged flange, stud bolt, nut, forged fitting, dan gasket yang bisa dicek selengkapnya di katalognya. Setiap produk yang dijualnya dijamin 100% sudah memenuhi standar yang ditentukan ASME, API, dan ASTM sehingga Anda pun tidak perlu meragukan kualitas produknya.
Bagi Anda yang ingin melakukan pemesanan bisa langsung menghubungi nomor telepon atau alamat email atau juga bisa klik ikon WhatsApp yang terdapat di bawah ini. Semua produk yang dijual PT Karya Prima Suplindo selalu ready stock dengan ditawar harga yang kompetitif. Andalkan PT Karya Prima Suplindo untuk kebutuhan pipeline secara cepat dan lengkap!